Monday 14 May 2012

Tutorial MatLab

Seperti yang telah dijelaskan pada artikel sebelumnya tentang Pengenalan MATLAB, bahwa MATLAB sangat handal untuk komputasi yang terkait dengan array atau matriks. Kehandalan ini bisa terlihat mulai dari proses assignment variabel terhadap nilai bertipe array atau matriks yang sederhana, sampai dengan operasi perhitungannya yang cepat.

Pada artikel ini akan dibahas tentang penggunaan array atau matriks dalam MATLAB, mulai dari cara mengassign, membuat array multidimensi dan manipulasi elemen array.

Kesederhanaan dalam proses assignment variabel terhadap nilai bertipe array atau matriks ini disebabkan tidak diperlukannya pendefinisian ukuran (size) array atau matriks pada variabel tersebut. Secara otomatis, size atau dimensi dari variabel bertipe array ini akan menyesuaikan dengan array yang diassign atau dengan kata lain size untuk variabel bertipe array ini bersifat dinamis. Dengan demikian, kita tidak perlu pusing memikirkan size variabel yang diperlukan untuk suatu proses perhitungan.

Bagaimana caranya melakukan proses assignment variabel dengan nilai bertipe array atau matriks? Mudah sekali… yaitu hanya dengan mengapit elemen-elemen array dengan tanda kurung siku. Contoh:..


Untuk kelanjutannya silahkan download di sini

0 comments:

Post a Comment

Petunjuk Download

Semua link download akan dialihkan ke adf.ly secara otomatis,,,ketika masuk di halaman adf.ly , silahkan sobat klik tombol (SKIP AD atau LEWATI) pada kanan atas layar sobat atau drag tombol (SKIP AD atau LEWATI) tersebut ke kotak adress bar,,,setelah itu sobat akan langsung masuk ke halaman mediafire dan silahkan download filenya.............. enjoy :) :D

NB : jika saat mendownload, sobat diminta memasukan password untuk membuka filenya. silahkan masukan password "fnr-site.blogspot.com" (tanpa tanda petik!)